Daftar Manfaat Buah Ciplukan Atasi Berbagai Penyakit
-
Manfaat buah ciplukan - Apakah kamu kenal dengan buah ini?. biasanya tanaman ini tumbuh liar dihalaman atau pekarangan rumah kamu. Sekilas tampak seperti gulma yang tumbuh liar, akan tetapi manfaatnya banyak untuk kesehatan kita.
Tanaman ini biasa dinamakan ciplukan (ceri tanah) yang memiliki nama latin physalis peruviana / Peruvian groundcherry.
Nah berawal dari penelitian akan kandungan yang terdapat pada tanaman ciplukan yang ternyata bermanfaat bagi kesehatan diantaranya:
Dengan sederet kandungan yang terdapat pada sebuah tanaman ciplukan pastinya tidak diragukan lagi khasiatnya.
Berikut ini beberapa manfaat dari cuah ciplukan untuk kesehatan, seperti:
Itulah beberapa manfaat buah ciplukan, semoga bermanfaat dan jangan lupa share ya.-Hasnathan
Tanaman ini biasa dinamakan ciplukan (ceri tanah) yang memiliki nama latin physalis peruviana / Peruvian groundcherry.
Buah ciplukan |
Kandungan buah ciplukan
Nah berawal dari penelitian akan kandungan yang terdapat pada tanaman ciplukan yang ternyata bermanfaat bagi kesehatan diantaranya:
- Akar : Alkaloid
- Batang : Chlorogenik acid, C27H440-H2O
- Daun dan Tunas : Saponin, Flavanoid, Chlorogenik acid, C27H440-H2O
- Buah : Polifenol, tanin, fisalin, withangulatin A, tannin, kriptoxantin, vitamin C
- Biji : Asam palmitat, stearat, Elaidic acid
Dengan sederet kandungan yang terdapat pada sebuah tanaman ciplukan pastinya tidak diragukan lagi khasiatnya.
Khasiat buah ciplukan
Berikut ini beberapa manfaat dari cuah ciplukan untuk kesehatan, seperti:
- Mengobati ayan
- Mengobati sakit paru-paru
- Mengobati diabetes
- Mengobati borok
- Mengobati bisul
- Mengobati penyakit parotitis
- Mengobati sakit tenggorokan
- Mengobati batuk bhronchitis
Itulah beberapa manfaat buah ciplukan, semoga bermanfaat dan jangan lupa share ya.-Hasnathan
EmoticonEmoticon